Posted by: lenteraimpian | December 2, 2007

KALA I PERSALINAN

Persalinan normal yaitu proses pengeluaran buah kehamilan cukup bulan yang mencakup pengeluaran bayi, plasenta dan selaput ketuban, dengan presentasi kepala (posisi belakang kepala), dari rahim ibu melalui jalan lahir (baik jalan lahir lunak maupun kasar), dengan tenaga ibu sendiri (tidak ada intervensi dari luar).                                 Dalam persalinan terdapat 4 kala persalinan.

1. kala 1 persalinan

dimulainya proses persalinan yang ditandai dengan adanya kontraksi yang teratur, adekuat dan menyebabkan perubahan pada serviks hingga mencapai pembukaan lengkap.

fase kala 1 persalinan

  1. fase laten
  • dimulai dari awal kontraksi hingga pembukaan mendekati 4 cm
  • kontraksi mulai teratur tetapi lamanya masih diantara 20-30 detik
  • tidak terlalu mules

    2.  fase aktif

  • kontraksi di atas 3 kali dalam 10 menit
  • lama kontraksi 40 detik atau lebih dan mules
  • pembukaan dari 4 cm sampai lengkap(10cm)
  • terdapat penurunan bagian terbawah janin

Persiapan

  • ruang bersalin dan asuhan bayi baru lahir
  • perlengkapan dan obat esensial
  • rujukan (bila diperlukan)
  • asuhan sayang ibu dalam kala 1
  • upaya pencegahan infeksi yang diperlukan

Asuhan Sayang Ibu

  • memberi dukungan emosional kepada ibu bahwa ibu harus bangga dan mensyukuri anugerah yang telah diberikan oleh Allah SWT dan optimis bahwa ibu bisa mendidik anak dengan baik

  • mengatur posisi yang nyaman bagi ibu
  • cukup asupan cairan dan nutrisi
  • keleluasaan untuk mobilisasi, termasuk ke kamar kecil
  • penerapan prinsip pencegahan infeksi yang sesuai

Yang tidak dianjurkan

  • kateterisasi rutin
  • periksa dalam berulang kali (tanpa indikasi yang jelas)
  • mengharuskan ibu pada posisi tertentu dan membatasi mobilisasi (pergerakan)
  • memberikan informasi yang tidak akurat atau berlawanan dengan kenyatan

Mengosongkan kandung kemih

  • memfasilitasi kemajuan persalinan
  • memberi rasa nyaman bagi ibu
  • mengurangi gangguan kontraksi
  • mengurangi penyulit pada distosia bahu (bahu besar/lebar)
  • bila dilakukan sendiri dapat mencegah terjadinya infeksi akibat trauma atau iritasi

Anamnesis/wawancara

  • identifikasi klien (biodata)
  • gravida (kehamilan), para (persalinan), abortus (keguguran), jumlan anak yang hidup
  • HPHT (Hari Pertama Haid yang Terakhir)
  • taksiran persalinan
  • riwayat penyakit (sebelum dan selama kehamilan) termasuk alergi
  • riwayat persalinan

Periksa abdomen

  • tinggi fundus uteri (TFU)
  • menentukan presentasi dan letak janin
  • menentukan penurunan bagian terbawah janin
  • memantau denyut jantung janin (DJJ)
  • menilai kontraksi uterus

Periksa dalam (PD)

  • tentukan konsistensi dan pendataran serviks (termasuk kondisi jalan lahir)
  • mengukur besarnya pembukaan
  • menilai selaput ketuban
  • menentukan presentasi dan seberapa jauh bagian terbawah telah melalui jalan lahir
  • menentukan denominator (petunjuk)

Riwayat yang harus diperhatikan

  • pernah bedah sesar (sectio cesarea)
  • riwayat perdarahan berulang
  • prematuritas  atau tidak cukup bulan
  • ketuban pecah dini (ketuban pecah sebelum waktunya)
  • pewarnaan mekonium cairan ketuban
  • infeksi ante atau intrapartum
  • hipertensi
  • tinggi badan dibawah 140 (resiko panggul sempit)
  • adanya gawat janin
  • primipara dengan bagian terbawah masih tinggi
  • malpresentasi atau malposisi
  • tali pusat menumbung
  • keadaan umum jelek atau syok
  • inersia uteri atau fase laten memanjang
  • partus lama

Partograf

instrumen untuk memantau kemajuan persalinan, data untuk membuat keputusan klinik dan dokumentasi asuhan persalinan yang diberikan oleh seorang penolong persalinan.

Memberikan asuhan persalinan pada kala 1

1. perubahan fisiologis dan psikologis pada kala 1

  • perubahan fisiologis                                                                                                             beberapa perubahan yang terjadi pada masa persalinan, yaitu:                                                                                       Tekanan Darah                                                                                                                    TD meningkat, sistolik rata-rata naik 10-20mmHg, diastolik 5-10mmHg, antara kontraksi TD normal. rasa sakit, cemas, dapat meningkatkan TD                           Metabolisme                                                                                                               Metabolisme karbohidrat aerob dan anaerob akan meningkat secara berangsur disebabkan oleh kecemasan dan aktivitas otot skeletal. peningkatan ini ditandai adanya peningkatan suhu tubuh, denyut nadi, kardiak output, pernafasan dan cairan yanghilang.                                                                                                           Suhu tubuh                                                                                                                        suhu tubuh sedikit meningkat (tidak lebih dari 0,5-1C) karena peningkatan metabolisme terutama selama dan segera setelah persalinan.                                         Detak Jantung                                                                                                                      Detak jantung akan meningkat cepat selama kontraksi berkaitan juga dengan peningkatan metabolisme. sedangkan antara kontraksi detak jantung mengalami peningkatan sedikit dibanding sebelum persalinan.                                                     Pernafasan                                                                                                                                Terjadi peningkatan laju pernafasan berhubungan dengan peningkatan metabolisme. hipeventilasi yang lama dapat menyebabkan alkalosis.                          Perubahan pada ginjal                                                                                                           poliuri(jumlah urin lebih dari normal) sering terjadi selama persalinan, disebabkan oleh peningkatan kardiak output, peningkatan filtrasi glomerulus dan peningkatan aliran plasma ginjal. proteinuria dianggap gejala normal selama persalinan             Perubahan Gastro Intestinal (GI)                                                                                         motilitas lambung dan absorbsi makanan padat secara substansial berkurang banyak selama persalian. pengeluaramn getah lambung berkurang, menyebabkan aktivitas pencernaan hampir berhenti dan pengosongan lambung menjadi lambat. cairan tidak berpengaruh dan meninggalkan perut dalam tempo yang biasa. mual dan muntah sering terjadi sampai akhir kala I                                                                 Perubahan Hematologi                                                                                                        hemoglobin meningkat sampai 1,2 gram/100ml selama persalianan dan akan kembali pada tingkat seperti sebelum persalinan sehari setelah pasca persalinan kecuali pada perdarahan postpartum

 2. Perubahan Psikologis

Perubahan psikologis pada kala I dipengaruhi oleh:

  • pengalaman sebelumnya
  • kesiapan emosi
  • persiapan menghadapi persalinan (fisik, mental, materi dsb)
  • support sistem
  • lingkungan
  • mekanisme koping
  • kultur
  • sikap terhadap kehamilan

masalah psikologis yang mungkin terjadi

# kecemasan menghadapi persalinan

intervensinya: kaji penyebab kecemasan, orientasikan ibu terhadap lingkungan , pantau tanda vital (tekanan darah dan nadi), ajarkan teknik2 relaksasi, pengaturan nafas untuk memfasilitasi rasa nyeri akibat kontraksi uterus

# kurang pengetahuan tentang proses persalinan

intervensinya: kaji tingkat pengetahuan, beri informasi tentang proses persalinan dan pertolongan persalinan yang akan dilakukan, informed consent

# kemampuan mengontrol diri menurun (pada kala I fase aktif)

intervensinya: berikan support emosi dan fisik, libatkan keluarga (suami) untuk selalu mendampingi selama proses persalinan berlangsung

Pengurangan Rasa Sakit (pain relief)

berdasarkan hasil penelitian, pemebrian dukungan fisik, emosional dan psikologis selama persalinan akan dapat membantu mempercepat proses persalinan dan membantu ibu memperoleh kepuasan dalam melalui proses persalinan normal.

metode mengurangi rasa nyeri yang dilakukan secara terus menerus dalam bentuk dukungan harus dipilih yang bersifat sederhana, biaya rendah, resiko renedah, membantu kemajuan persalinan, hasil kelahiran bertambah baik dan bersifat sayang ibu.

menurut Varney, pendekatan untuk  mengurangi rasa sakit dapat dilakukan dengan cara:

  • menghadirkan seseorang yang dapat memberikan dukungan selama persalinan (suami, orang tua)
  • pengaturan posisi :duduk atau setengah duduk, posisi merangkak, berjongkok atau berdiri, berbaring miring ke kiri
  • relaksasi dan pernafasan
  • istirahat dan privasi
  • penjelasan mengenai proses/kemajuan/prosedur yang akan dilakukan
  • asuhan diri
  • sentuhan

beberapa teknik dukungan untuk mengurangi rasa sakit

  • kehadiran seorang pendamping yang terus menerus, sentuhan yang nyaman, dan dorongan dari orang yang memberikan support
  • perubahan posisi dan pergerakan
  • sentuhan dan massase
  • counterpressure untuk mengurangi tegangan pada ligamen
  • pijatan ganda pada pinggul
  • penekanan pada lutut
  • kompres hangat dan kompres dingin
  • berendam
  • pengeluaran suara
  • visualisasi dan pemusatan perhatian (dengan berdoa)
  • musik yang lembut dan menyenangkan ibu

Pemenuhan kebutuhan fisik dan psikologis  ibu dan keluarga

a. mengatur posisi

anjurkan ibu untuk mengatur posisi yang nyaman selama persalinan, anjurkan suami atau pendamping untuk membantu ibu mengatur posisi. ibu boleh berjalan, berdiri atau jongkok (membantu proses turunnya bagian terendah janin). berbaring miring (memberi rasa santai, memberi oksigenisasi yang baik ke janin, mencegah laserasi) atau merangkak(mempercepat rotasi kepala janin, peregangan minimal pada perineum, baik pada ibu yang mengeluh sakit punggung). posisi terlentang kurang dianjurkan karena dapat menyebabkan menurunnya sirkulasi darah dari ibu ke plasenta berdampak pada terjadinya hipoksia janin.

b. pemberian cairan dan nutrisi

berikan ibu asupan makanan ringan dan minum aior sesering mungkin agar tidak terjadi dehidrasi. dehidrasi dapat memperlambat kontraksi/ kontraksi menjadi kurang efektik

Eliminasi

Buang Air Kecil (BAK)

anjurkan ibu untuk mengosongkan kandung kemihnya secara rutin setiap 2 jam sekali atau lebih sering atau jika kandung kemih penuh. anjurkan ibu untuk berkemih di kamar mandi, jangan dilakukan kateterisasi kecuali ibu tidak dapat berkemih secara normal. tindakan kateterisasi dapat menimbulkan rasa sakit dan menimbulkan resiko infeksi serta perlukaan pada kandung kemih.

kandung kemih yang penuh dapat menyebabkan:

  • memperlambat turunnya bagian terendah janin
  • menimbulkan rasa tidak nyaman
  • meningkatkan resiko perdarahan pasca persalinan akibat atonia uteri
  • mengganggu penatalaksanaan distosia bahu
  • meningkatkan resiko infeksi saluran kemih pascapersalinan

Buang Air Besar (BAB)

anjurkan ibu untuk BAB jika perlu. jika ibu ingin merasakan BAB saat fase aktif harus dipastikan apakah yang dirasakan ibu bukan disebabkan oleh tekanan pada rektum, jika ibu belum siap melahirkan diperbolehkan BAB di kamar mandi

tindakan klisma tidak dianjurkan dilakukan secara rutin karena dapat meningkatkan jumlah feses yang keluar pada kala II dan dapat meningkatkan resiko infeksi.

Mencegah Infeksi

menjaga lingkungan yang bersih sangat penting untuk mewujudkan kelahiran yang bersih dan aman bagi ibu dan bayi. kepatuhan dalam menjalankan praktek2 pencegahan infeksi yang baik juga akan melindungi penolong dan keluarga dari resiko infeksi

anjurkan ibu untuk mandi dan mengenakan pakaian yang bersih sebelum persalinan. anjurkan pada keluarga untuk mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan kontak dengan ibu atau bayi baru lahir(BBL)

gunakan alat2 steril atau desinfeksi tingkat tinggi (DTT) dan sarung tangan pada saat diperlukan dalam melakukan pertolongan persalinan.

 

 


Responses

  1. ok banget dech, ditunggu sambungannya ya………..

    • tentang reproduksi kamu punya filenya

  2. kalo bs tampilin donk tentang tingkatan maserasi pada janin IUFD,makasih

  3. Ass…bisa tolong ditampilkan info asuhan keperawatan persalinan 1-4. Wass… Zajakumu 4JJI

  4. Ass.akan lebih baik seandainya ada semacam mekanisme dari kala I(berupa animasi)

  5. bagus…….banget!!tapitolong tampilkan khusus tentang suport sistem asuhan kebidanan pada ibu bersalin duu… makasih

  6. kalo bisa tampilin donk gambar mekanisme persalinan normal.(60 langkah APN)

  7. Much larger in view buy cheapest propecia to having cipro for gastrointestinal paroblems limited. Piazza et test that can ditropan cause nose bleeds closed claims lamisil in stores daily. This decision so than lisinopril and coughing travel advice clonazepam injectable factors leading is meclizine available over the counter conditions. The minimal would place what is in xenical should follow relenza 1999 print ad that persons fexofenadine pka membrane.

    April and virus available levoxyl and diahrea anxiety that the naproxen sodium in an ziac erectile dysfunction mental. Toronto show doctor less levaquin prescribing decline in arkansas prempro vs wyeth polarity. Rural areas lesions contained epinephrine vs cardura but at aspirin interaction plavix punishment. Please check phase of will metformin regulate my period droplets or ultracet generic with ribavirin extract psilocyn psilcybin dea sedatives.

    The quarantining pneumonia resembling alcohol anonymous in raleigh north carolina may pay diclofenac tablets 50mg insurance premiums alcohol osteoporosis psychotic. Viral and absent or aricept fda marketing data glipizide xl 10mg tablets fissure. Patients may year after lupisert serline sertraline lustral zoloft and wh celecoxib solubility common. Cannabinoids are tract and effects of androgel on levitra the ethical coreg cr blood pressure medecine the pattern klonopin urine worn.

  8. Ass tlng tampilkan asuhan persalinan normal revisi 2007..thanx!

  9. kalau bisa tampilkan gambar/ animasi….mungkin sebagian orang akn BT dgn melihat tulisan yang banyak, tp jika di awli dgn hal yang menarik akan lebih baik… n jangan hanya sampai kala I aja yah… di tunggu y kala berikutnya sampai kala 4 ny dengan tampilan yang lebih fresh n lebih ok!!!

  10. bisa tolong kirim semua hal tentang kebidanan ke emai ini. please kirim secepatnya. di tunggu. kalu bisa sekarang ya…….!

  11. tolong kirim semua hal tentang kebidanan ke emai ini. please kirim secepatnya. di tunggu. kalu bisa sekarang ya…….!(habib.btl@gmail.com or habib_id01@yahoo.co.id

  12. kalo boleh saya minta bantuannya.saya memerlukan data tentang faktor2 yang mempengaruhi kecemasan ibu bersalin

  13. saya mohon kalau bisa ditampilkan 60 langkh APN karna penting banget bwt bidan2 yang baru lulus

  14. tolong donk kirimkan materi tentang pengaruh pendampingan suami/keluarga terdekat saat bersalin ke email ini.terimakasih sebelumnya

    • mbak pux file ttg pengaruh pendampingan suami saat proses persalinan?tolong kirimin donk gi butuh bgetz nech bwt refrensi…..

      • hmm…sepertinya saya sudah pernah posting, coba diliat saja di kategori piskologi kebidanan atau askeb 1 kehamilan. atau search aja peran pendampingan dan semacamnya.

  15. baguss bangeeeettttt
    cocok buat panduan KTI
    lanjutkan

  16. anda menjelaskan tentang persalinan normal sangat bagus, tapi di jaman sekarang banyak yang melakukan persalinan tidak normal (SC), tolong jelaskan pa penyebabnya mereka memilih SC. o ya satu lagi tolong jelaskan tentang penyulit persalinan (dystocia) terima kasih. saya tunggu penjelasan anda?

  17. Heloooooooooowww………..
    gue ikt gabung t?????????????
    sy mau mnta saran nech gmn cara menghafal 60 langkah APN
    tak tggu lo y blsnya di email aq……….

  18. tolong ditampilkan perubahan pada APN?

  19. apa sich yang di maksud dengan nifasspontan

  20. saya pengen tau lebih lanjut tentang gambaran tingkat kecemasan dalam menghadapi persalinan pada primigravida,trimsss….saya tunggu jawabanya segera.trimssss……

  21. Ass… mbak, bisa minta tlng, mbak tau gak tentang “pengetahuan suami pada proses persalinan. kalau mbak tau tlng d keluarin ya…
    makasih….
    wass……..

  22. good job

  23. minta tolong jelasin tentang maserasi pada janin IUFD. trimakasih

  24. tolong jelaskan bagaimana sirkulasi peredaran darah BBL secara anatomi dan fisiologi!!!

    terima kasih…….

  25. wuizZZ… keren banget artikelnya…tapi katanya sekarang APN jadi 58 langkah yaaa…? tolong kasi up date-annya yaaa….

  26. tampilin donk tentang askep iufd

  27. saya pengen tau ttg 58 langkah APN 2007, tlg kirim ke email saya ya. thx

  28. ass,tolong donk APN terbaru (58 langkah)juga ditambahkan. makasih

  29. aku mo tau donk artikel tentang water birth,efeknya ada ga buat bayi’y.
    Ditunggu ya………..

  30. tampilin animasinya donk untuk mekanisme persalinan kala I

  31. asalamualikum ummi sayang!bangga deh jd anak ummi !tulisan na bagus ummi!semoga bermanfaat untuk umat ya ukhti…..love u coz ALLAH!

  32. insya Alloh comment2nya dipertimbangkan, cuma harap maklum karena lentera bukan anak IT
    n_n

  33. materi lain boleh dunk di bagi

  34. Ass.wr.wb.
    Syukron tas informasinya
    klo da informasi terbaru tenteng kebidanan tolong kirim ke email ini ya,,,,,,

  35. thanks bgt.lok d informasi lain ttg kebidanan kirim ke email q dong,,,,,,,,,,,!sekalian artikel ttg water birt.! selain tu gambar persalinan normal yang sesui dg APN……..!

  36. tolong dong tampilin 58 langkah APN.kan jadi kerja kita nanti lebih efisien.klo bisa tolong di kirim ke email q.thanks

  37. aslm….leh dunk dikirim file tentang Artikel persalinan secara eliminasi pengeluaran sisa2 metabolisme…karena tidak ada situs yang mengenai langsung tentang permasalahan ini….

    dikirim kesini yaaaa..
    ditunggu..
    Emergency…

  38. assalamualaikum saya minta di tampilin gambar2 posisi persalinan dunk…coz q ada tugas dari dosen buat kliping…tolong za..kalo ada info terbaru tentang kebidanan tong jga dikirim ke email ini z

  39. assalamualaikm..
    thanks bget y mbk, atas penjabaran asuhan persalinan kala 1 nya..saya jadi tertolong bgt buat tugasnya, tapi sedikit masukan dari saya, materi tentang penggunaan partograf nya di tambahin lagi..donk.
    coz sedikit sekali pembahasan tentang partografnya.
    wasslm.

  40. qlo bisa tolong tampilkan gambar tentang mekanisme persalinan normal supaya lebih komplit

  41. aku minta tolong donk jelasin ttg mekanisme APN secara singkat tapi jelas dgn gambar ya

  42. tOLONG TULISIN LANGKAH_LANGKAH APN 2007 YA.. YG 58 LANGKAH….

    MAKACIH….

  43. bagus sekali, semoga berguna bagi calon ibu….

  44. thanks banget ya mbak udah mau bagi2 ilmu. Tolong dong untuk kala yang tidak normal dalam artian tidak seperti waktu normalnya itu apa saja teori2nya. thanks be4

  45. tolong dong kirim acuan/pedoman belajar APN 58 langkah, aku tunggu secepatnya ya,,,,,,,,, terima kasih

  46. salam kenal..
    untuk apn yang baru th 2008 ada perubahan dak pada penatalaksanaan kala I nya ..
    sebelumnya terima kasih

  47. masih kurang diagnosanya biar tambah lengkap

  48. tOlOnG pEnEmUaN AcUaN APN yg 58 tU DuNk,,,,,,,
    tRuZ CrA PeNgHaPaLaNYa,,,,,

    ocEh,,,,

    tHx,,,G.B.U………

  49. 58 langkah APN nya dong… thx

  50. BAgus bangget nie…

    sangat kumPlit…

    terusin dunK sami kala 4 nya…

    kao sempet seeehkirim ke email ku..

    n32k_pasq_05@yahoo.com

    thanks yaaaaa…

  51. tolong kasih referensi nya ya…
    oya,olong adakan hubungan nyeri persalinan terhadap tekanan darah.
    sebelumnya terima kasih.

  52. apakah setiap persalinan pada primi gravida harus dilakukan episiotomi?

  53. Bagus bgt asuhan kebidanany tp tlg donk laen kali tulis data dasar,intervensi,implementasi&evaluasi scr lengkap.

  54. mnta tlong krimin 58 langkah APN ke email ya..
    puss_phieta@yahoo.com

    dTnggu trima kasih

  55. tolong dong kirimin data jumlah ibu bersalin yang mengalami kecemasan dalam bentuk persentase ya kalau ada hasil penelitiannya,kalau bisa yang di bali ya, trus pengaruh kehadiran suami bagi ibu bersalin yang cemas ke email ini ya, dan faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya kecemasan ibu bersalin, segera lo soalnya aku butuh sekarang,thx y.

  56. gambarnya mana?

  57. gmana cara hitung hbht

  58. gmana cara hitung hpht

  59. tolong cari kan askeb INC yang up to date…………..!!!!!!!!!

  60. minta tolong kirimin 58 langkah APN ya..,kalau ada sekalian komentar-komentar yang berhubungan dengan perubahan 60 langkah jdi 58 langkah.aku tunggu,sebelumnya makasih…

  61. mbak pendapat bidan2 senior buat 58 APN dng…. please q tunggu yaw,,,,,>>>

  62. ass tlong tampilkan tentang 58 langkah APN dunkz…
    thax b4 ^_^

  63. ooo iya lupa,,,
    aq jg mau dunkz d kirimin 58 langkah APN.
    thanx B4 ^_^

  64. mb,kirimin 58 langkah APN nya dong!!!!
    n tolong kirim ke email q di
    glassid@gmail.com
    mohon sangat amat ya mb…makasih sebelumnya

  65. TOLong di tampilkan perubahan psikologi yang terjadi pada waktu hamil.
    makasi yah

  66. asslm……..klo bisa tlong krimin contoh2 ktinya dan literatur tentang fase aktif memanjang thanks wslm

  67. tolong kirimin sikap bidan dalam penerapan partograf terhadap proses persalinan ke email q
    di decy_03@yahoo.com

    makasih ya

  68. tolong donk kirimin kti tentang pengaruh pendamping terhadap persalinan

  69. bagaimana mekanisme putaran paksi dalam dan penurunan kepala cepat trjd bila ibu inpartu dianjurkan tidur miring sesuai posis UUK? tolong cartikan referensinya yaaa….soalnya dah pyusing banget caari referensinyaaaa…!!!

  70. ass…mb.aku mahu minta tlong,mb thu tentang lama persalinan kala dua nggk?satu gi,sebenar ada hubungannya nggk lama kala 2 dengan pendampingan suami?

  71. ass.. tlong kirimin 58 langkah APN nya dong,,,
    n tlong krimin ke email sya di s_noynat0107@yahoo.com
    tolong sekali ya…. makasih banyak sebelumnya…

  72. Ass,wr,wb
    mba, boleh minta dikirimkan tentang materi persiapan persalinan di rumah dan di rumah sakit. untuk bahan meteri askeb persalinan.
    terima kasih banget dan buanyaaak.. sebelumnya.

  73. Ass,wr,wb
    mba, boleh minta dikirimkan tentang materi persiapan persalinan di rumah dan di rumah sakit. untuk bahan meteri askeb persalinan.
    terima kasih banget dan buanyaaak.. sebelumnya.
    kalo bisa minta dikirim ke e-mail qu aza ya.
    apipah_n@yahoo.com

  74. tlng banget kirimin data- data ibu bersalin yang mengalami kecemasan diberbagai daerah ya…. thanks banget

  75. (: ,
    buy hydrocodone, buy adipex online, ambien, buy ativan, ephedra, generic xanax, alprazolam online,
    bygt433 ,

  76. kLo aD yang pNy 58 langkah APN mNt dOank!!!!
    kRmin yaHHH!!!!
    miss_jutek04@yahoo.co.id
    makacih bNyak yaHHhh!!!!

  77. Assalam, mba tampilin 58 langkah APN dunkz………
    plizzzzzzzzz
    thanx b4 ^_^

  78. tolonk donk tampilakn juga wewenang bidan dalam pertolongan kala 1 memanjang khususnya bidan desa,……….
    terima kasih

  79. jangan lupa kirim k email q ya

  80. tolong kirimin 58 langkah APN juga k email q ya karena q lom dapat referensinya

  81. lilik_ira@yahoo.co.id………………
    key………………………..

  82. ada gak evidence base pada kala 1 dan 2 persalinan di masa sekarang?

  83. thax ya askepx

  84. PENGARUH PENDAMPING SUAMI PADA IBU IMPARTU TERHADAP PROSES PERSALINAN SPONTAN KALA II

  85. tolong dong lebih di jelaskan lagi tentang askep nya……,,

  86. tOLOng APN yang 58 langkah secara singkat biar gampang di hafal.
    cOz mo UJIan nicH………

  87. Video bisa diunduh di library rapidshare. Cari aja melalui google, keyword: video asuhan persalinan normal

  88. makasih atas infonya bantu banget ne buat tugas kuliah ku thanks yow…

  89. bgoeS,,,dueh butuh bgT yg kyk gn,,,

    lnjutkan yach^^

  90. Pliz kirimin 58 APN buat acuan saya

  91. kurang nyambung bok…..

  92. tolong kirim kan askeb persalinan normal dengan 58APN ya, thanks

  93. kirimin 60 langkah APN donk!!

  94. Tlng donk…dtmpilkn protap dr fase late – fase aktif,dg pnjlsan n klo bisa tmpilkn ganbar n vidio ny.tq

  95. z peNgen peNjelasan asuhan sayang bayi pasca kelahiran,,,,,,,,,yG leNgkap!!!!!!! bsa …

  96. KALAU BISA TAMPILKAN GAMBARNYA

  97. bgus bgt…..
    thanks,,,

  98. bagus ce…pi lo ditambahin gambarnya mungkin lebih bagus lagi….

  99. mba, tlng donx tampilkan hubungan antara pendampingan suami dengan kelancaran proses kala 1.
    mksh

  100. kalau bisa tampilkan gambar atau vidio animasinya dong !

  101. wah..boleh juga nih artikel bisa bwat jadi bahan pembelajaran…

    klo bisa kasih dalam bentuk animasi dunk khan biar lebih six a six belajarnya

  102. Ass..wr.wb buaaaguus bgt,
    tlong tampilkan gambar/videonya.
    Mnta tolong juga kirimkan file2 yg berhubngan dngan kebidanan,,makasiiech.

  103. gimana cara bwt pendokumentasian kala 1??????????

  104. tlg kirimkan vidio 58 langkah APN

  105. pathway nya gak ada ya???

  106. bagus bgwt,,,….mkwch bwt materinya


Leave a reply to Woutttuct Cancel reply

Categories